Info Lomba Operon
OPERON 2018 merupakan bentuk kontribusi Himpunan Mahasiswa Mikrobiologi ‘Archaea’ SITH-S ITB untuk mengedukasi masyarakat mengenai pemanfaatan mikroorganisme dan aplikasi keilmuan Mikrobiologi dalam berbagai bidang sehingga dapat memfasilitasi minat dan bakat dari generasi muda dalam bidang IPTEK terkhususnya dalam bidang Mikrobiologi. OPERON 2018 terdiri atas dua mata acara sebagai berikut. 1.National Microbiology Competition Deskripsi National Microbiology Competition merupakan wadah bagi terciptanya jiwa sportifitas dan mendorong lahirnya kemampuan analisis terkait ilmu pengetahuan alam yang dimiliki. Lomba… Read More »Info Lomba Operon